PERKEMAHAN RAIMUNA KWARRAN SATUI TAHUN 2022

Thursday, 15 September 2022 14:10 Written by  font size decrease font size decrease font size increase font size increase font size
PERKEMAHAN RAIMUNA KWARRAN SATUI TAHUN 2022
   
PERKEMAHAN RAIMUNA KWARRAN SATUI TAHUN 2022 |||| ||||

PERKEMAHAN RAIMUNA KWARRAN SATUI TAHUN 2022

SATUI – Sabtu 13 agustus 2022-Minggu 14 Agustus 2022, KWARAN SATUI mangadakan perkemahan RAIMUNA KWARRAN SATUI TAHUN 2022 yang dihadiri oleh beberapa sekolah. SMKN 1 SATUI adalah salah satu sekolah yang menghadiri kegiatan tersebut. Perkemahan RAIMUNA ini diadakan di lapangan kecamatan Satui yang di mulai pada sabtu pagi hingga minggu sore.

kwarran1

Kegiatan ini tidak di ikuti oleh semua anggota ambalan tetapi hanya 46 orang dari pangkalan SMKN 1 SATUI. laki-laki beranggota 20 orang dan perempuan nya beranggotakan 26 orang, Berserta pembina berjumlah 4 orang.

Kegiatan ini diawali dengan upacara pembukaan perkemahan, di lanjutkan dengan berbagai materi diantaranya : materi tentang kepramukaan, materi penyelamatan,materi mengedit menggunakan aplikasi canva. kemudian , pada malam hari nya di lanjutkan dengan pertunjukan pentas seni (TARI KREASI NITI RAGA ) dan api unggun (RENUNGAN JIWA PRAMUKA PENEGAK)S . Dan minggu pagi tanggal 14 agustus dilaksakan senam bersama. upacara penutup, pembagian penghargaan berupa piala, dan diakhiri dengan membereskan tenda.

kwarran2

Pada kegiatan pentas seni , SMKN  1 SATUI menampilkan tari kreasi niti raga yang di bawa kan oleh ambalam putri dewi sartika. Dengan penari : NAELA ANGGRIANI , PUTRI AYU NINGGSIH, SANTI MARLINA, SITI NURHALIMAH, OKTAVIA HERLINDA, YUNIKE SAFINA FIRDAUS ,DAN YUNITA.

kwarran3

Selain itu , untuk meeratkan tali silaturahim kami mengadakan makan Bersama sarapan pagi minggu. Untuk menguatkan rasa solidaritas,menambah energi untuk melakukan kegiatan. Dan pada kegiatan ini Alhamdulillah SMKN 1 SATUI meraih juara 3 lomba tapak tenda dan juara 1 lomba pentas seni. Dari kegiatan perkemahan RAIMUNA KWARRAN SATUI TAHUN 2022 ini kita mendapatkan banyak pengetahuan tentang kepramukaan, penyelamatan, dan lain-lain. Selain itu, perkemahan ini juga dapat menciptakan kebersamaan kekompakan,kemandirian para peserta perkemahan.

kwarran4

 

Read 1220 times
Rate this item
(2 votes)
Super User

Administrator SMKN 1 Satui

Website: https://smkn1satui.sch.id

Terhubung Dengan Kami

Berita Video

 

Komunitas


cache/resized/e339850850c490f9a0fe0f5b889406c8.jpg
Pemilihan ketua
cache/resized/2bf3260a1183719105ad955630167c0e.jpg
Tanggal 4 oktober
cache/resized/22c2635eae7b18d6116d818638c9ab53.jpg
Foto Bersama tenaga
cache/resized/7d42d10397e0d5bd89d325e740092010.jpg
Latihan Dasar
cache/resized/01da86af9c0065b81b393a13d835368d.jpg
Siswa dan Siswi SMK
cache/resized/ae9a4d662bf28da745a81dc986aef201.jpg
Foto Bersama Foto
0.png7.png2.png4.png9.png7.png7.png

Yang Lagi Online

7
Online

Kegiatan Sekolah

Fitur Foto Dan Video

cache/resized/028ddcaa0e35d74cc0d28a04f574ceaa.jpg
JUMAT TAQWA 12 Januari 2024  SMKN 1
cache/resized/73c910372b169649375df4eda647fbde.jpg
Pagelaran Jum'at seni SMK Negeri 1 Satui Pada
cache/resized/d4ac5050c1217258757f4c982f03f960.jpg
Pada Jumat, 04 Agustus 2023 pukul 07:15
cache/resized/9a395e10c8929d884a2108bb35da612b.jpg
Kegiatan Jum’at Seni SMK Negeri 1 Satui
cache/resized/ab6669bc0e9b79b7d344ba1f334e2cff.jpg
Kemeriahan Perayaan Maulid Nabi Besar Muhammad
cache/resized/90650b0d82019f73aff5f1fb03f9e571.jpg
Senam Pagi Bersama Guru dan Siswa Pada hari
cache/resized/aa08288c216914b9f9204d6c4b1d23fd.jpg
Walk In Interview  PT. Indomarco Pristama
cache/resized/046b913e76a49b44bd53e2e85254dffd.jpg
PT. Cipta Kridatama melakukan proses recruitment